Analisis Peran Kompetensi, Gaya Kepemimpinan Suportif dan Kompetensi Terhadap Kinerja Karyawan di Perusahaan Manufaktur Nasional



M. Yusuf Alfian Rendra Anggoro KR
Univesitas Muhammadiyah Makassar

Pandu Adi Cakranegara
Universitas Presiden

Mulyadi Mulyadi
Universitas Ibnu Sina

Muhammad Asir
Politeknik LP3i Makassar

Andri Haryono
STISIP Bina Marta Martapura


Abstract 

Sumber Daya Manusia menjadi salah satu unsur terpenting dalam sebuah perusahaan karena SDM merupakan penentu maju atau mundurnya sebuah perusahaan. Perubahan teknologi dan berbagai dinamika yang ada menyebabkan persaingan yang semakin sengit. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh gaya kepemimpinan suportif. kompensasi dan kompetisi terhadap kinerja karyawan pada PT. Wahana Pendawa Bakti. Pernyebaran kuesioner sebanyak 71 responden dengan menggunakan google form. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan metode analisis regresi berganda dan menggunakan program SPSS25. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Gaya Kepemimpinan Suportif, kompensasi dan kompetisi berpengaruh terhadap kinerja karyawan PT. Wahana Pendawa Bakti.  


Lebih baru Lebih lama